Selasa, 27 Juli 2010

Terrasering,Tegallalang,Bali-Ind.

Begitu besar rakhmat dan karunia Tuhan kepada Manusia dengan menyediakan segala kebutuhan akan sandang dan pangan. Begitu indah panorama yang diperlihatkan Alam kepada Manusia, namun adakah diantara kita merasa terpanggil untuk selalu menjaga dan melestarikan keindahan atas karunia Tuhan ?.
Yang banyak terjadi sekarang adalah mengekplorasi secara besar-besaran tanpa mengindahkan norma dan aturan alam itu sendiri. Sungguh tragis memang yang terjadi. Dengan selalu menggaungkan Jaga dan Lestarikan Alam !, tapi yang terjadi adalah memperkosa dan membunuh Alam itu sendiri. TRAGIS memang.
Mari kita dengan penuh kesadaran dan keikhlasan bersama-sama menjaga Alam, agar kita bisa seterusnya sampai anak cucu kita bisa menikmati pesona keindahan Alam. Bagaimana caranya agar Alam tetap lestari, Hargai dan Hormati Alam. Sungguh amat nikmat jika kita bisa dan dapat Bersetubuh dengan Alam. Segala kekuatan, potensi, kekayaan, keindahan dan prana alam amat sangat kita butuhkan untuk menambah Energi Hilosofik Manusia.
Mari kita jaga dan lestarikan alam. Alam adalah Sumber dari segala Kehidupan Manusia. Salam.
Posted by Picasa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar